Friday, January 30, 2009

Anakku bukan Anakmu

Naudzubillah. Sinetron banget ya judulnya posting ini! Makin sering baca berita, makin aneh berita yang muncul. 

Let see what we have today:
Rise in pre-natal paternity test. (Beritanya: ini dan ini.)
Gyaaaaaaaa... opo meneh iki?
Menurut beritanya, ratusan paternity test dilakukan ketika bayi masih di dalam rahim. Siapa yang melakukan? Anak sekolah? Janda? Para perempuan single? Nope.. Pelaku terbanyaknya adalah istri2 yang pernah melakukan affair. Oh my... oh my! 

Katanya lagi, beberapa laboratorium enggak mau perform test ini karena takut si bayi akan diaborsi kalau hasilnya menunjukkan kalo si bayi bukan anak dari si suami *hyuuuuh... mbuleeeet!* Well.. well; just FYI, aborsi itu legal di Inggris dan enggak legal di Eire. Some people especially fly to UK just to abort. Eduuuuuuun!

2 comments:

MamaNyu said...

dunia makin edan..

di tv indo lagi rame2nya ditayangin liputan ttg aborsi, soalnya lg banyak yg terungkap.. pelakunya ada yg dokter gigi lah, ada yg bidan lah, macem2 aja..
tapi biar dipenjara pun kynya ga bakal bikin kapok deh..

oktopus monster berkaki banyak said...

Hiiii. NAudzubillah. Nengri banget ya? Sengeri sinetron di TV kita.