Thursday, May 23, 2013

Overthink(ing)

The Great Gatsby, ini novel lama. Aku belum pernah baca, cuma sering denger aja. Dan akhirnya nonton film versi adaptasi tahun 2013, why? Bang Leonardo DiCaprio. Hahaha. Gambar filmnya mengingatkan rame2nya Romeo + Juliet, yg main Leo juga. 

Dan seperti biasa, abis nonton film jadi kepikiran yang aneh-aneh. (Hmm... Mungkin ini efek galau bin sebel juga ya, jadi aku mengidentifikasikan diri sebagai Gatsby dan Mr. Spock diidentifikasikan sebagai Daisy Fay Buchanan--yang tadi sempet saya katain sebagai 'that conniving b*tch'). In the end, mati kan si Gatsby? Dicuekin kan sama Daisy? Yeah, eat that, Nett!!! xD

Terlepas dari karakter-karakter di film itu, aku jadi dapet gambaran tentang Amrik tahun 1920-an, jaman ekonomi booming dan sebelum Great Depression tiba. Ada yang bikin garuk-garuk kepala. Ternyata banyak hal di jaman itu yg sama aja sama jaman sekarang. Orang2 suka foya-foya, free sex dimana-mana, mabuk2an ga tahu tempat, party... party... party!!! 2013? It's about the same. Kenapa patternnya berulang? Tapi berulangnya tuh semacam ga lebih baik gitu. Kenapa manusia ngga belajar dari masa lampau? Udah tahu hal2 begitu udah dijalankan dan ternyata ngga bagus hasilnya, kenapa juga masih pengen dirasakan sendiri? Why would you want to do a fail experience? Why?

Hmmm... Jawabannya sepertinya ada di depan hidungku sendiri. Why? Why should go on smack your head to the steel wall when you know that you're about to doom? And the only excuse is because I'm only human. Maybe Nick was wrong, maybe I'm more optimistic than Jay Gatsby. 

No comments: