Tuesday, January 01, 2008

#3 .....surprises and dreams



Everybody loves surprises, eh?
Everybody loves dreams?
Errr.. ato enggak?

For me surprises is one reason for living. *halah halah* Beneran lho ini. Kejutan-kejutan yang datang tidak terduga itu buat aku adalah hints dari Alloh. Am I on the right path, atau mungkin harus agak sedikit pindah jalur, atau malah harus make a u-turn!

Misalnya waktu mau ke sini dulu... looking back ke waktu itu, semuanya sudah 'diatur'. Masih ada beberapa 'titik' yang aku masih belum ngerti maksudnya apa... but, as always, time will tell. (Yak, aku masih utang cerita ke kamu tentang 'every cloud has its silver lining' versiku ya? Hmm.. aku masih belum ngerti silver liningnya apa. Tell you later when I understand it, OK!)

Dulu sekali, Igun pernah rekomendasiin buku, judulnya The Celestine Prophecy. Yang ternyata buku itu aku udah punya sejak jaman SMP, tapi baru dibaca 5 halaman udah males, nggak ngerti maunya si buku itu apa. Tapi, setelah dibocorin dikit, jadi diubek2 lemari buku dan baca dari awal. Ada ide-ide menarik disana. Terus lagi, buku yang dikenalin Jukri jaman kelas 2 SMA, the Alchemist. Pasti dah pada tahu dong ya, bukunya Paolo Coelho ini. (By the way, ini satu-satunya karya Paolo Coelho yang aku baca sampe habis, buku yang lainnya aku nggak tahan bacanya, belum juga separo, udah brenti. Apa aku yang nggak bisa menikmati karya2 'berat' ya?)

Again, balik ke buku-buku diatas, ide yang aku ambil adalah surprises, dreams will lead you through your life. I'm not against planning. But, lots of time, my plan is no plan. Dan sampai sekarang, kondisinya masih sangat menyenangkan, hope it will lasts. Kondusif untuk berpetualang dan mencari pengalaman baru. Well, that's why I'm in love with surprises and dreams.

Hmm... what's behind that hill ya? Surprise... surprise!!!

***
pic was taken in Charles Fort, Kinsale.

No comments: