Saturday, June 21, 2008

Visa (lagi)


Beberapa kali kami sekelas perlu ngurus visa untuk pergi ke Eropa daratan. Maklum orang pulau, setiap kali mau ke daratan, kami-kami yang non EU/Amrik harus berkunjung ke Embassy. Jeng Palm dan aku hampir selalu pergi ngurus visa barengan. Dan setiap kali kami mengurus visa, ada aja hal-hal spesial yang bikin dia terbengong-bengong. Mulai dari aplikasi visaku yang biasanya makan waktu lebih lama dari dia, sampe yang  paling gress, aku harus ngisi formulir ekstra di Kedutaan Jerman. 
"Itu formulir apaan sih? Kok aku nggak dikasih, aku mau minta juga ah."
*Oooh, nggak perlu, kamu nggak perlu ngisi ini, aku perlu ngisi ini karena di foto untuk visa aku make ini (sambil nunjuk ke kerudung yang aku pake)"
"Emang pertanyaannya apaan aja?"
*Oooh, pertanyaannya kayak gini, apakah kamu pernah berkunjung ke negara-negara di bawah ini? Nah, disitu ada Indonesia. Ya jelas aja aku pernah kesana, kan aku warga negara sana. Trus negara-negara lain kayak Iran, Kuwait, UAE, dll*
"Hmm... ada apa sih sama negaramu? Sampe segitunya. Trus apa lagi"
*Terus ditanyain pernah ikut organisasi militer, latihan militer, merencanakan kegiatan terorisme, dsb... gitu... ya jelas aja aku belom pernah.*
"Repot ya... kalo gitu kenapa kamu nggak foto lagi aja. Bikin aja foto yang nggak pake kerudung, dilepas aja gitu."
*Errr... I don't want to do that* sambil nyengir kuda.
Kadang-kadang geli juga... seperti beberapa hari yang lalu terjadi percakapan lain,
"Waaaaaa... panas banget ya, padahal kemaren dingin lho, masak tiba-tiba naik jadi 22 sih suhunya?"
*Ho oh.. panas. Eh, kamu kok aneh sih, kenapa panas-panas gini masih juga pake lengen panjang. Kan enak pake kutungan.*
"Ooo... errrr... ya..."
Dan berdirilah aku dibawah pohoh sambil garuk-garuk idung yang nggak gatel (tapi jerawatan!) bingung mau jawab sambil mbayangin bentuknya. Jangan-jangan dipikirnya selama ini aku make baju kayak gitu itu karena kedinginan ya? Interesting. ^_^ 
=====
pic: photosearch.com

Friday, June 20, 2008

me and this particular page

call me crazy,
but i could never stop myself from laughing like a donkey everytime i got this kind of thingy...
ha ha.. never stop thinking that techie guys are the funniest EVER!!!
i openly admit that i envy those who work for google inc and apple inc.

Monday, June 16, 2008

Greener Green

Neighbour's green is always greener.
Nothing can satisfy human's need.
Meanwhile in my beloved country it will be hard to find *any* kind of lotion without whitening, here it is hard to find one. You'll find tanning cream all over the place. How bizarre!

Hmm... haven't notice it, till the girls talk about it.

human...
what art thou?
what d'you want?
where is the limit?
is it the heavens?

Monday, June 09, 2008

Fruit in Disguise

apfelsaft, orangensaft a.k.a apple juice, orange juice
the cheap one will come from concentrate, we will have no idea what concentrate, which country produce it, and in what season. wanna a convincing one? try multivitamin juice, actually it's just a juice of mixed fruit. will do for me, as long it doens't have any coconut milk, like what they have in Porto (coconut milk, carrot, and orange, can you imagine?)

anyway, those are fruit in disguise, 
one of your five a day ^_^

Sunday, June 08, 2008

have you ever

it sends a shiver

when i got what i want


it is quite scary

all what i've got is what i want


contented 

but

terrify

petrify


what if?

what if it never comes


then no more 'what ifs'

i guess


===

travelling is losing its beauty when you only have short time to rest. it sounds crazy but after all of this travelling, i just wanna sit down and chill. no more airports, train stations, nor bus stops. being in such a city, where you can finish travelling from west point to east point in 15 minutes drive, being in such city where everything is so calm, i don't know why, i miss dublin. 


hmm... i wish the wind can send my regards, to my fellow colleagues wherever they are now, i'll see you lads in february, insya Alloh :D